Cara Cek Bantuan Kuota Internet Gratis dari kemendikbud di Telkomsel-Tri-Indosat-XL, Sudah Dapat?

- 27 September 2020, 11:35 WIB
Cara Cek Bantuan Kuota Internet Gratis dari kemendikbud di Telkomsel-Tri-Indosat-X
Cara Cek Bantuan Kuota Internet Gratis dari kemendikbud di Telkomsel-Tri-Indosat-X /Semarangku

Baca Juga: Sinopsis Samudra Cinta SCTV Minggu 27 September 2020, Sam Tidak Bisa Merelakan Mentari

Dan untuk mahasiswa akan diberikan bantuan kuota sebesar 50 GB dengan rincian 45 GB kuota belajar dan 5 GB kuota umum.

Berikut cara cek bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud untuk Telkomsel, Tri, Indosat, dan XL, untuk memastikan kamu sudah dapat bantuan kuota ata belum.

Telkomsel

Opsi 1

- Lakukan panggilan ke *363#
- Setelah itu pilih opsi 'Cek Kuota'

Opsi 2

- Download aplikasi MyTelkomsel
- Masukan nomot telepon dan lakukan verifikasi
- Secara otomatis rincian kuota internet bisa kamu lihat di aplikasi MyTelkomsel

Baca Juga: Sinopsis Bawang Putih Berkulit Merah ANTV Episode 164 Minggu 27 September 2020, Ana Berurusan Hukum

Baca Juga: Film Penghianatan G30S PKI Tayang Hari Ini di SCTV, Simak Jadwal Mainnya!

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x