Hadiri Rakornas PAN, Jokowi : Presiden yang Selanjutnya Harus Berani Dimusuhi Oleh Negara Lain

- 26 Februari 2023, 18:20 WIB
Hadiri Rakornas PAN, Jokowi : Presiden Yang Selanjutnya Harus Berani Dimusuhi Oleh Negara Lain /
Hadiri Rakornas PAN, Jokowi : Presiden Yang Selanjutnya Harus Berani Dimusuhi Oleh Negara Lain / /Instagram @jokowi

SEMARANGKU – Presiden Jokowi hadir di Rakornas PAN di Semarang Jawa Tengah.

Partai Amanah Nasional (PAN) Telah Menggelar acara Rapat Kerja Nasional (Rakornas) di Semarang, Jawa Tengah, Minggu 26 Februari 2023.

Rapat ini akan diselenggarakan selama dua hari, yaitu tanggal 26-27 Februari yang dihadiri sekitar 2.400 peserta dengan agenda sejumlah lokakarya politik serta konsolidasi persiapan partai dalam menghadapi Pemilu 2023.

Tak hanya itu, dalam Rakornas ini PAN akan mengusung sejumlah kandidat bakal capres dan cawapres yang akan bersaing di Pemilu tahun mendatang.

Baca Juga: Presiden Jokowi Hadir dalam F1H2O, Dukungan Positif Bagi Perekonomian Masyarakat Sumatera Utara

Partai Amanat Nasional Menyiratkan Ganjar Pranowo dan Erick Thohir sebagai calon presiden dan wakil presiden.

Pernyataan tersebut berdasarkan kata ketua Umum PAN yaitu Zulkifli saat membacakan pantun di akhir pidatonya.

’’Jalan-jalan Ke Simpang Lima, Jangan lupa beli lumpia. Kalau Pak Ganjar dan Pak Erik sudah bersama, Insya Allah Indonesia tambah jaya,’’ ucap ketum PAM dalam Rakornas di Semarang, Jawa tengah pada Minggu 26 Februari 2023.

Baca Juga: Dari Ayah Mario Dandy yang Dicopot Hingga Menteri Kabinet Jokowi Ungkap Kesedihan, Selengkapnya

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah