Link Nonton Fase Puncak Gerhana Bulan Total di Berbagai Wilayah Indonesia Malam Ini: Resmi dari BMKG

- 8 November 2022, 18:24 WIB
Link Nonton Fase Puncak Gerhana Bulan Total di Berbagai Wilayah Indonesia Malam Ini: Resmi dari BMKG
Link Nonton Fase Puncak Gerhana Bulan Total di Berbagai Wilayah Indonesia Malam Ini: Resmi dari BMKG /Pixabay.com/PIRO4D/

SEMARANGKU - Malam ini kita semua bisa nonton fase puncak gerhana bulan total di berbagai wilayah Indonesia.

Anda bisa menyaksikan fase puncak gerhana bulan total melalui link streaming berikut ini.

Tak perlu kuatir karena link streaming berikut ini adalah link resmi dari BMKG untuk menyaksikan fase puncak gerhana bulan total.

Selain link, simak juga jadwal munculnya fase puncak gerhana bulan total malam ini.

Baca Juga: Download Video TikTok Tanpa Tanda Air dengan Savefrom.net Gratis, Pasti Berhasil

Berikut adalah waktu yang pas untuk menikmati gerhana bulan total pada malam tanggal 8 November 2022:

Puncak gerhana total dimulai pukul 17.59 WIB, 18.59 WITA, 19.59 WIT

Sedangkan fase akhir berlangsung pada pukul 20.57 WIB, 21.57 WITA, 22.57 WIT

Sedangkan, untuk lokasi gerhana bulan total di wilayah Indonesia adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x