Update Info SNMPTN Tahun 2022 dan Cara Melihat Pengumuman Kuota Sekolah

- 28 Desember 2021, 17:23 WIB
Update Info SNMPTN Tahun 2022 dan Cara Melihat Pengumuman Kuota Sekolah
Update Info SNMPTN Tahun 2022 dan Cara Melihat Pengumuman Kuota Sekolah /Tangkapan Layar/LTMPT

SEMARANGKU - Laman resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah merilis pengumuman Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) Tahun 2022.

Pada Selasa, 28 Desember 2021 pukul 15.00 WIB pengumuman terkait kuota sekolah untuk SNMPTN sudah mulai bisa diakses di LTMPT.

Bagi calon mahasiswa yang ingin mencari informasi terkait kuota sekolah dan bagaimana cara mendaftar SNMPTN 2022 bisa mengaksesnya di LTMPT.

Pengumuman kuota sekolah untuk SNMPTN 2022 sesuai dengan akreditasi dan jumlah siswa dapat diakses langsung melalui laman ltmpt.ac.id

Baca Juga: Link Pengumuman SNMPTN dan SBMPTN 2021 Hari Ini pukul 15.00 WIB, Klik Di sini

"Pengumuman Kuota Bagi Sekolah Sesuai Dengan Akreditasi dan Jumlah Siswa dapat diakses langsung melalui laman ltmpt.ac.id loh! Caranya? Yuk simak pada postingan kami di atas ya!" tulis LTMPT. Dikutip Semarangku.com dari Instagram @ltmptofficial

Lalu bagaimana cara mengetahuinya, berikut langkah-langkah mengecek kuota sekolah SNMPTN 2022 bisa simak di artikel berikut;

1. Buka laman website resmi www.ltmpt.ac.id

2. Klik menu SNMPTN 2022

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x