Resep Tumis Sawi Hijau Ala Rumahan, Murah, Bergizi, Sehat dan Enak, Wajib Kamu Coba di Rumah 

- 12 Mei 2023, 17:27 WIB
Resep Tumis Sawi Hijau Ala Rumahan, Murah, Bergizi, Sehat dan Enak, Wajib Kamu Coba di Rumah 
Resep Tumis Sawi Hijau Ala Rumahan, Murah, Bergizi, Sehat dan Enak, Wajib Kamu Coba di Rumah  /YouTube Dapur MiTa

SEMARANGKU - Sawi hijau biasa digunakan sebagai pendamping mie ayam, tetapi tahu tidak kalau sawi hijau juga bisa ditumis menjadi masakan ala rumahan.

Dijamin bergizi, sehat dan enak, apalagi harga sawi hijau yang terjangkau, bisa dibilang murah meriah. Kali ini akan dibagikan resep tumis sawi hijau yang wajib kamu coba dirumah.

Warna hijau pada sawi dikarenakan klorofil, yang mana ini juga sebagai tempat terjadinya fotosintesis.

Baca Juga: Kamu Harus Coba! Resep Semur Tahu Telur, Cocok Dijadikan Menu Hidangan Keluarga di Pagi Hari

Untuk kandungan gizi pada sawi hijau terdiri dari vitamin C, vitamin A, vitamin K, folat, Magnesium, Sodium, Fosfor, Kalium, Kalsium, hingga Zat Besi.

Sawi hijau tergolong kedalam sayuran hijau yang mana memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh seperti dapat menjaga kesehatan jantung dan sumber antioksidan yang dapat mencegah terkena penyakit kronis, dilansir dari promkes.kemkes.go.id.

Selain itu sawi hijau juga dapat menguatkan tulang, menghindarkan dari penyakit kanker, baik untuk menjaga kesehatan kulit, dapat meredakan gejala radang sendi, menstabilkan tekanan darah, menjaga kolesterol dalam tubuh hingga mampu meredakan peradangan yang terbilang kronis.

Berikut ini dilansir dari kanal Youtube @Dapur Bu Haji terdapat resep pembuatan tumis sawi hijau yang dijelaskan dibawah ini:

Resep bahan: Satu ikat sawi, 1 sdt masako, 1 sdt merica bubuk, 1 sdt gula pasir, 2 siung bawang putih, 3 siung bawang merah, 1 buah tomat, minyak goreng.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x