Cara Sederhana Menumbuhkan Minat Baca Sejak Dini Pada Anak

- 2 Agustus 2020, 10:00 WIB
Ilustrasi anak membaca / Pexels
Ilustrasi anak membaca / Pexels /

Buku yang dipenuhi gambar-gambar dan tulisannya hanya sedikit saja dengan demikian anak-anak tidak akan bosan dan menumbuhkan penasaran.

Baca Juga: ASUS ROG Zephyrus GA502DU, Salah Satu Laptop Gaming Paling Tipis Didunia

  1. Tebar buku di mana-mana.

Hal inilah yang membuat anak-anak suka pada buku, dengan membiasakan informasi di dalam pikiran bawah sadar mereka dipenuhi oleh buku, akan secara otomatis terekam di memori mereka.

Saat sedang bermain di tempat bermainnya ada buku, saat hendak tidur, di sisi ranjangnya ada buku, saat hendak membantu ibunya memasak, juga ada buku walaupun buku resep masakan ibunya.

Buatlah anak-anak terbiasa dengan melihat buku di mana-mana. Dengan begitu perlahan anak akan mulai membuka buku-buku yang bertebaran di sekitar mereka.

Baca Juga: Xiaomi Mi A2 Lite Resmi Rilis Secara Global, Ini Spek Lengkapnya

  1. Buatlah Evaluasi yang Mengasyikkan.

Mintalah anak menceritakan kembali apa yang telah mereka baca. Anda harus menjadi pendengar yang baik dengan antusias mendengarkan ceritanya dan terlihat seperti murid dan guru.

Dengan begini, anak-anak akan merasa apa yang dibacanya sangat bermanfaat.

Selain itu juga, hal ini dapat melatih kepercayaan diri anak mereka akan merasa percaya diri karena sudah memiliki bahan untuk dibicarakan dari membaca buku. ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x