7 Tips Agar Aroma Harum Parfum Mewangi Sepanjang Hari, Jangan Digosok-Gosok ke Kulit Ya!

- 4 Juni 2022, 10:06 WIB
7 Tips Agar Aroma Harum Parfum Mewangi Sepanjang Hari
7 Tips Agar Aroma Harum Parfum Mewangi Sepanjang Hari /pixel2013/pixabay

1. Semprotkan ke area dada

Hal ini disebabkan dekat dengan denyut jantung yan akan membantu menyebarkan aroma mewangi ke seluruh tubuh.

2. Semprotkan ke titik nadi

Sama halnya dengan penyemprotan ke area dada, titik nadi juga mengandalkan aliran darah di bawah kulit yang aka membantu menyebarkan aromanya ke seluruh tubuh.

3. Jangan menggosok area kulit yang disemprot

Banyak orang secara otomatis langsung menggosok-gosokkan bagian tubuh yang disemprot parfum.

Padahal hal itu salah, karena dengan adanya gesekan di kulit akan menyebabkan partikel-partikel parfum berubah dan berpengaruh terhadap ketahanan dan keawetan aromanya.

4. Semprotkan setelah mandi

Kulit yang bersih dan lembab setelah terkena air akan menahan partikel-partikel parfum untuk tetap berada di sana lebih lama.

Hal ini mmbantu aromanya bertahan sepanjang hari.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah