Resep Hidangan Idul Adha, Tips Bikin Rendang Daging Sapi Khas Padang

- 19 Juli 2021, 07:00 WIB
Resep Hidangan Idul Adha, Tips Bikin Rendang Daging Sapi Khas Padang
Resep Hidangan Idul Adha, Tips Bikin Rendang Daging Sapi Khas Padang /pixabay.com/DennyLubis

3. Panaskan pan dan tuang bumbu yang sudah dihaluskan sebleumbya.

4. Tambahkan bahan serai, lengkuas, daun salam, daun jeruk purut, daun kunyit, dan daun pandan. Tumis semua bahan namun tidak perlu sampai kering.

5. Lanjutkan dengan memasukkan daging yang telah dilakukan proses marinasi hingga tersangrai dengan baik. Jika sudah tambahkan santan dan air lalu aduk hingga merata.

6. Masukkan garam, gula, dan kaldu jamur. Masak bahan tersebut hingga mendidih dengan api yang berukuran sedang.

7. Tutup pan dan sesekali lakukan adukan, lanjutkan masak kembali hingga bumbu meresap.

8. Jika air sudah terlihat akan habis, masak rendang dengan kondisi api kecil sekaligus lakukan adukan hingga kering. Lakukan proses tersebut hingga daging menempel pada daging.

9. Terakhir, sajikan rendang pada tempat yang sudah disiapkan. Atau bisa disimpan pada tempat tertutup dan diletakkan pada lemari es.

Dikutip dari kanal Youtube pribadi Devina Hermawan. Itulah resep rendang daging sapi khas Padang yang bisa digunakan sebagai hidangan Hari Raya Idul Adha.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x