Amalan Cara dan Niat Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2020, Lakukan Agar Terhindar dari Mara Bahaya

- 13 Oktober 2020, 16:12 WIB
Amalan Cara dan Niat Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2020
Amalan Cara dan Niat Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2020 /Zonapriangan.com/Pixabay

Imam Abdul Hamid Quds, mufti imam Masjidil Haram Mekkah pada awal abad 20 dalam bukunya “Kanzul Najah was-Suraar fi Fadail al-Azmina Wasy-Syuhaar mengatakan, “Banyak aulia Allah yang mempunyai pengetahuan spiritual telah menandai bahwa setiap tahun terdapat 320 ribu balak (Baliyyat) jatuh ke bumi pada hari Rebo terkahir bulan Safar.

Baca Juga: Tenang, Tahun Depan BLT Subsidi Gaji Hingga Kartu Prakerja Tetap Cair, Apa Saja Cek 6 Bansos di Sini

Baca Juga: Siap-siap! 6 Bansos Ini Bakal Diperpanjang Hingga 2021, Simak Syarat dan Cara Dapatnya!

Beberapa ulama mengatakan bahwa pada ayat Al-Quran “Yawma Nahsin Mustamir” yang artinya hari berlanjutnya pertanda buru, merujuk pada hari Rebo terakhir bulan Safar atau dikenal dengan Rebo Wekasan. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x