Amalan Puasa Asyura, Dosa Setahun Lalu Dihapuskan, Bagaimana Caranya? Simak Cara, Niat, dan Dalil Puasa Asyura

- 19 Juli 2023, 11:25 WIB
Amalan Puasa Asyura, Dosa Setahun Lalu Dihapuskan, Bagaimana Caranya? Simak Cara, Niat, dan Dalil Puasa Asyura
Amalan Puasa Asyura, Dosa Setahun Lalu Dihapuskan, Bagaimana Caranya? Simak Cara, Niat, dan Dalil Puasa Asyura /Freepik/Sketchpedia

Niat Puasa Asyura 


نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ مِنْ يَوْمِ عَاشُورَاءَ سُنَّةً لِلَّهِ تَعَالَى.

Baca Juga: Waktu Tidur Yang Tidak Dianjurkan Dalam Islam, Sangat Berpengaruh Penting Terhadap Kesehatan Tubuh

Arab Latin: Nawaitu shauma ghadin min yaumi 'aasyuuraa-a sunnatan lillahi ta'aalaa.


Artinya: "Saya niat berpuasa sunnah hari Asyura esok hari karena Allah Ta'ala."


Puasa Asyura dilakukan pada tanggal 10 Muharram. Pada kalender Masehi 2023, tanggal 10 Muharram 1445 H jatuh pada hari Jumat, 28 Juli 2023.


Itu dia tata cara, niat, beserta dalil Puasa Asyura yang bisa dilakukan di bulan Muharram ini. Semoga bermanfaat dan bisa kita amalkan.***

 

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah