Gambaran Jembatan Shiratal Mustaqim dalam Islam, Jangan Baca Jika Takut Merinding

- 6 Agustus 2021, 19:48 WIB
Gambaran dalam Hadis Jembatan Shiratal mustaqim dalam Islam
Gambaran dalam Hadis Jembatan Shiratal mustaqim dalam Islam /Tangkapan Layar Youtube Cahaya Ilahi/

SEMARANGKU - Gambaran jembatan Shiratal Mustaqim dalam Islam sudah banyak dibahas oleh Al-Quran, Hadis, maupun perkataan para ulama.

Seringkali sesepuh mengingatkan bagaimana kondisi seluruh manusia yang ingin melalui jembatan Shiratal Mustaqim.

Pada jembatan Shiratal Mustaqim ini sebagai penentu apakah layak sebagai penghuni surga atau neraka.

Jembatan ini terbentang panjang dan jika tergelincir maka akan masuk ke dalam nekara yang membara.

Baca Juga: Ciri-Ciri Istri Sebagai Penyebab Rezeki Rumah Tangga Seret dan Tidak Lancar dalam Islam

Seorang mukmin yang memiliki amal yang banyak maka dia akan sampai ke surga seperti kitat menyambar.

Seorang mukmin yang suka pergi ke masjid untuk beribadah, maka dia akan menaiki masjid untuk melewati jembatan tersebut layaknya hewan tunggangan.

Ada juga yang sampai sangat lama karena terkatung katung saat melewati jembatan shiratal mustaqim.

Baca Juga: Jangan Mandi di 3 Waktu Terlarang dalam Islam Ini, Bisa Mati Secara Mendadak

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x