Hanya Karena Makanan, Pelanggan di Korea Lempar Makanan ke Minyak Mendidih hingga Pedagang Terluka

- 10 September 2021, 10:30 WIB
Hanya Karena Makanan, Pelanggan di Korea Lempar Makanan ke Minyak Mendidih hingga Pedagangnya Menderita Luka Bakar
Hanya Karena Makanan, Pelanggan di Korea Lempar Makanan ke Minyak Mendidih hingga Pedagangnya Menderita Luka Bakar /YouTube/Devina Hermawan

SEMARANGKU - Seorang pedagang kaki lima di Korea menderita luka bakar.

Seorang pedagang kaki lima di Korea terluka di bagian tangan kanan, bahu dan dadanya setelah seorang pelanggan melemparkan hotteok atau pancake manis.

Pelanggan tersebut melemparkan makanan tersebut ke dalam minyak mendidih setelah mengeluh karena makanannya tidak di potong.

Penjual lantas meminta hukuman yang berat terhadap pelanggan tersebut.

Menurut pedagang kaki lima itu, pelanggan membeli dua hotteok dan memintanya untuk memotong makanan tersebut.

Dia mengatakan ingin membagikan dengan teman-temannya.

Lantas, pedagang menolak karena ada pemberitahuan tentang "tidak ada pemotongan".

Mendengar hal itu, pembeli tersebut langsung melemparkan hotteok ke dalam minyak mendidih di depan penjual.

Baca Juga: Diplomat Korea di China Enggan Terima Suntikan Vaksin dan Menghindari Vaksin China

Halaman:

Editor: Ajeng Putri Atika

Sumber: Korea Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x