Tampil di Pelantikan Joe Biden, Demi Lovato Mengaku Itu Adalah Sebuah Kehormatan

- 21 Januari 2021, 14:46 WIB
Demi Lovato.*
Demi Lovato.* /Instagram/@ddlovato/

SEMARANGKU - Penyanyi Demi Lovato pada Kamis, 21 Januari 2021, tampil di acara pelantikan Joe Biden dan Kamala Harris.

Demi mengungkakan kebanggannya karena bisa tampil dalam acara pelantikan Joe Biden. Menurutnya, tampil di acara tersebut merupakan sebuah kehormatan yang mutlak.

Demi menuliskan perasaannya bisa tampil di pelantikan Joe Biden dan Kamala Harris melalui akun Twitter pribadinya.

Baca Juga: Akan Debutkan Boy Group, IOK Company Sengaja Posisikan B.I Eks iKON di Direktur Eksekutif

Baca Juga: Hari Pertama Jadi Presiden AS, Joe Biden Langsung Bereskan 3 Masalah Ini

Tampil di Pelantikan Joe Biden, Demi Lovato Mengaku Itu Adalah Sebuah Kehormatan Mutlak

“Itu adalah KEHORMATAN mutlak untuk tampil malam ini untuk kami @POTUS, @VP, & keseluruhan Amerika Serikat kita,” tulis Demi di akun Twitter miliknya.

 Saking berkesannya, dia berkata tidak akan pernah melupakan pengalamannya saat menyanti di atas panggung Inagurasi Joe Biden.

“Ini adalah malam yang tidak akan pernah saya lupakan,” lanjutnya.

Baca Juga: Simak Informasi Pendaftaran Kartu Prakerja Tahun 2021: 7 Kategori Pendaftar Pasti Gagal

Baca Juga: Gisel Absen Wajib Lapor Hari Ini, Begini Alasannya

Demi pada acara tersebut membawakan lagu berjudul Lovely Day. Dia berterima kasih kepada semua orang yang ikut bernyanyi bersamanya.

“Terima kasih untuk semua orang yang bergabung dengan saya untuk menyanyikan "Lovely Day" oleh almarhum Bill Withers,” tulis Demi.

Di akhir cuitan, dia lagi-lagi mengungkapkan kalau malam tersebut sangat berkesan bagi hidupnya.

Baca Juga: Kang Daniel Siap Comeback Sebagai Artis Solo di Bulan Februari, Tanggal Berapa?

Baca Juga: Bansos Sembako Rp200 Ribu Bisa Didapat Tanpa Gunakan KTP, Cara dan Link untuk Mengeceknya

“Malam yang menginspirasi,” tutupnya.

Cuitan tersebut mendapat banyak reaksi dari netizen di berbagai belahan dunia. Hingga tulisan ini dibuat, cuitan itu sudah mendapat lebih dari 10 ribu like, 1,7 ribu retweet, dan lebih dari 900 komentar.***

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x