Donald Trump Hendak Akali Twitter, Tapi Gagal dan Tweet Langsung Dihapus

- 9 Januari 2021, 13:41 WIB
Donald Trump.*
Donald Trump.* //Instagram.com/@realdonaldtrump//Instagram.com.com/@realdonaldtrump

SEMARANGKU - Akun Twitter Donald pada  Sabtu, 9 Januari 2021 resmi ditutup secara permanen oleh pihak Twitter.

Hal tersebut disampaikan oleh tim keamanan Twitter @TwitterSafety karena cuitan Donald Trump mengandung unsur hasutan untuk melakukan kekerasan.

“Setelah meninjau dari dekat Tweet terbaru dari @realDonaldTrump dan konteks di sekitarnya, kami telah menangguhkan akun secara permanen karena risiko hasutan lebih lanjut untuk melakukan kekerasan,” tulis @TwitterSafety.

Baca Juga: Tak Perlu Takut Divaksinasi! Alergi Vaksin COVID-19 Jarang Terjadi, Ini Buktinya

Baca Juga: Polda Jateng Gelar Operasi Yustisi Mulai Lusa, Irjen Pol Ahmad Luthfi Beberkan Lokasi yang Disasar

Tak lama setelah akun miliknya ditutup secara permanen, Donald Trump langsung membuat cuitan tentang apa yang menimpanya di akun Twitter @POTUS.

@POTUS sendiri merupakan akun Donald Trump sebagai Presiden Amerike ke 45, dan setiap cuitan di akun tersebut akan diarsipkan ke situs pemerintahan setempat.

 Melansir dari cuitan reporter senior salah satu Media AS, Oliver Darcy, Trump mencoba menyampaikan pandangannya terkait platform Twitter yang tidak menjujung prinsip kebebasan berbicara.

Baca Juga: Yunho TVXQ Mengungkapkan Surat yang Didapat dari J-Hope dan V BTS Jelang Wamil, Isinya Apa, Ya?

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x