Kisah Nyata, Bocah Laki-laki yang Diduga Tumbuh Jamur di Saluran Telinga Akibat Terlalu Banyak Memakai Earbuds

- 10 Juli 2021, 19:00 WIB
Ilustrasi earbud. Kisah Nyata, Bocah Laki-laki yang Diduga Tumbuh Jamur di Saluran Telinga Akibat Terlalu Banyak Memakai Earbud
Ilustrasi earbud. Kisah Nyata, Bocah Laki-laki yang Diduga Tumbuh Jamur di Saluran Telinga Akibat Terlalu Banyak Memakai Earbud /PIXABAY/rupixen

Dr. Wu Yuhua, dari Departemen Otolaringologi Bedah Kepala dan Leher Rumah Sakit Wanita dan Anak Shunyi, mengatakan bahwa peningkatan kelembaban dan suhu yang meningkat merupakan efek samping dari penggunaan headphone terlalu lama.

Sehingga memberikan kondisi yang baik untuk pertumbuhan jamur. Namun, mikosis itu tidak sedikit juga disebabkan oleh pemetikan telinga, yang menyebabkan kerusakan mukosa lokal.

Bocah 10 tahun itu sedang menjalani perawatan dan akan sembuh total dalam hitungan minggu. Namun, dokter memperingatkan bahwa jika tidak diobati, infeksi jamur tersebut dapat menyebabkan segala macam masalah yang berpuncak pada gangguan pendengaran.

Bisa kita jadikan pelajaran pentingnya menjaga kesehatan telinga dan merawatnya dengan baik.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x