Sinopsis Film Horor KKN di Desa Penari Tayang di Bioskop 30 April 2022 Mendatang

- 22 April 2022, 13:40 WIB
Baca sinopsis film horor KKN di Desa Penari yang tayang di Bioskop tanggal 30 April 2022 yang diangkat dari kisah nyata tahun 2019
Baca sinopsis film horor KKN di Desa Penari yang tayang di Bioskop tanggal 30 April 2022 yang diangkat dari kisah nyata tahun 2019 /IG @mdpictures_official

SEMARANGKU - Berikut sinopsis film horor KKN di Desa Penari yang tayang di Bioskop tanggal 30 April 2022.

Baca sinopsis dan trailer film horor KKN di Desa Penari sebelum menonton di film di Bioskopnya langsung.

Adapun sinopsis film horor KKN di Desa Penari sudah tersedia secara lengkap untuk para pecinta film horor.

Film ini merupakan kisah nyata yang terjadi pada tahun 2019 silam dan menjadi trending di media sosial Twitter.

Baca Juga: Bacaan Doa Malam Lailatul Qadar yang Bisa Diamalkan, Simak Penjelasannya di Sini

Kisah nyata ini berawal dari dua mahasiswa yang melanggar pantang adat sehingga selalu diganggui hal mistis.

Berikut ini sinopsis film horor KKN di Desa Penari yang akhirnya akan tayang pada bulan April 2022 ini.

Film KKN Desa Penari mengisahkan tentang perjalanan enam Mahasiswa pada saat sedang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di sebuah Desa terpencil di Banyuwangi.

Enam mahasiswa tersebut campuran dari tiga laki-laki dan tiga orang perempuan. Mereka diantaranya adalah Ayu, Widya, Nur, Bima, Anton, dan Wahyu.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x