Daftar BLT UMKM Banpres Tak Punya Rekening Bank Bisa Dapat BPUM Rp2,4 Juta, Ini Cara Cairkan Bantuan

- 7 November 2020, 06:40 WIB
Pencairan dana BPUM UMKM Rp2,4 juta melalui BRI
Pencairan dana BPUM UMKM Rp2,4 juta melalui BRI /Media Blitar/Sulistyandari

SEMARANGKU - Daftar LT UMKM Banpres Program BPUM bisa dilakukan oleh peserta, karena pendaftaran diperpanjang oleh pihak penyelenggara.

Cara daftar LT UMKM Banpres program BPUM akan dijelaskan secara lengkap di bawah ini.

Selain cara daftar BLT UMKM Banpres program BPUM, ada juga penjelasan tentang syarat dan cek penerima BLT UMKM di Eform BRI secara online.

Pendaftaran LT UMKM Banpres progrm BPUM diperpanjang, pelaku UMKM masih bisa daftar untuk dapat bantuan tersebut.

Baca Juga: Telkomsel Beri Hadiah HP iPhone 11 dan Pulsa Gratis Rp 3 Juta, Cek Syarat dan Triknya

Pelaku UMKM akan dapat dana hibah sebesar Rp2,4 juta jika dinyatakan lolos sebagai penerima.

Dana bantuan sebesar Rp2,4 juta diharapkan bisa membantu pelaku UMKM di masa pandemi seperti ini.

Berikut panduan daftar LT UMKM Banpres program BPUM Rp2,4 juta hingga cek penerima di Eform BRI.

Baca Juga: Jangan Kaget Ada Transferan Rp 1,2 Juta, BLT Subsidi Gaji Gelombang 2 Cair Hari Ini, Ini Cara Ceknya

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: komite-umkm.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x