Cara Lengkap Daftar BLT UMKM BPUM Agar Dapat SMS BRI Hingga Cek Penerima di eform.bri.co.id/bpum

- 4 November 2020, 04:20 WIB
SMS notifikasi BRI-INFO kepada penerima BPUM UMKM Rp2,4 Juta
SMS notifikasi BRI-INFO kepada penerima BPUM UMKM Rp2,4 Juta /dok. Sulistyandari/

SEMARANGKU - Berikut panduan cara daftar BLT UMKM Banpres BPUM serta cara cek penerima via Eform BRI.

Pendaftaran BLT UMKM BPUM ditujukan kepada pelaku UMKM yang agar terbantu di masa pandemi Covid-19.

Pendaftaran bantuan ini diperpanjang hingga akhir November 2020, sehingga masih ada kesempatan untuk daftar.

Baca Juga: Apa yang Kamu Dapatkan Ketika Lolos Kartu Prakerja Gelombang 11? Simak Info Berikut

Pelaku UMKM yang lolos verifikasi akan dapat dana hibah Rp2,4 juta jika terdaftar sebagai penerima BLT UMKM BPUM.

Untu cara dapat bantuan BLT UMKM BPUM Rp2,4 juta, simak panduan lengkap cara daftar hingga cek penerima BLT UMKM BPUM berikut ini.

 

Pendaftaran BLT UMKM program BPUM secara offline bisa dilakukan di kantor Dinas Koperasi dan Usaha Mikro setempat.

Baca Juga: Pantau Jadwal Pencairan BLT Subsidi Gaji atau Upah Gelombang 2, Siapkan Rekening yang Akan Digunakan

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Komite UMKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x