11,4 Juta Orang Dapat, BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Cair Rp1,2 Juta, Lapor di Sini Jika Belum Dapat!

- 11 Oktober 2020, 17:56 WIB
BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 5 Cair di Bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri di Hari Ini, langsung Login ke Sisnaker
BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 5 Cair di Bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri di Hari Ini, langsung Login ke Sisnaker /Semarangku / Semarangku/

Baca Juga: 5 Makanan yang Baik Dikonsumsi Saat Anda Sakit Tenggorokan, Salah Satunya Telur, Lainnya Apa?

Realisasi penerima BLT subsidi gaji tahap 2 yaitu 2.981.533 orang atau 99,38 persen dari total penerima tahap kedua.

Realisasi penerima BLT subsidi gaji tahap 3 yaitu 3.476.361 orang atau 99,32 persen dari total penerima tahap ketiga.

Sedangkan pencairan untuk tahap 4 sudah menyasar ke 2.528.263 orang atau 95,26 persen dari total penerima tahap keempat.

Baca Juga: 2 Hari Lagi! Bantuan Facebook Rp12,5 Triliun untuk UKM, Begini Syarat Mendapatkannya

Baca Juga: Bioskop Trans TV Malam Ini, Sinopsis Film Ghost Rider, Aksi Stuntman Melawan Perjanjian dengan Iblis

Data-data tersebut diambil oleh Kemnaker pada 5 Oktober pada pukul 22.42 WIB. Total dana yang telah dicairkan untuk pekerja yaitu sebesar 11.470.586 pekerja atau 98,42 persen dari total seluruh penerima.

Untuk melakukan pengecekan data, dapat dilakukan hanya dengan mengakses laman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id di smartphone atau komputer.

Setelah masuk ke laman, pekerja akan diminta untuk memasukkan email dan password yang digunakan pada saat mendaftarkan data diri.

Baca Juga: ShopeePay Perluas Jangkauan ke Lebih dari 500 Outlet Planet Ban

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x