Hanya dengan KTP, Ini Cara Dapatkan BLT Kemensos Rp500 Ribu per KK Non PKH Cair Oktober

- 10 Oktober 2020, 05:36 WIB
Cara Dapatkan BLT Kemensos Rp 500 Ribu per KK Non PKH Cair Oktober
Cara Dapatkan BLT Kemensos Rp 500 Ribu per KK Non PKH Cair Oktober /PIXABAY/Ekoanug/

Calon penerima bantuan harus memenuhi syarat antara lain keluarga yang bukan penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH). Penerima juga merupakan penerima bantuan program bantuan pangan nontunai (BPNT) atau kartu sembako.

Biasanya, mereka yang menerima bantuan sembako berupa beras, telur, dan minyak goreng seharga Rp 200 ribu. Berikut cara cek penerima BLT dari Kemensos secara online yang bisa dicoba.

1. Kunjungi link cekbansos.siks.kemsos.go.id.

2. Pilih kepesertaan ID e-KTP atau data kepesertaan penerima bantuan iuran (PBI) Kartu Indonesia Sehat (KIS)

3. Isikan nomor ID atau NIK atau ID data terpadu kesejahteraan sosial (DTKS)

4. Isi kolom nama lengkap sesuai e-KTP

5. Masukkan kode captcha lalu klik konfirmasi

6. Cari ‘keterangan bansos’, maka data akan ditampilkan di aplikasi apakah seseorang tercatat sebagai penerima bantuan atau bukan

Baca Juga: Poco X3 Ponsel dengan Teknologi NFC Dapat Isi Saldo Kartu Elektronik Hadir di Indonesia 15 Oktober

Baca Juga: Facebook Anggarkan Rp 12,5 Triliun untuk Bantuan UKM di Indonesia, Solusi Alternatif Pelaku Usaha

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x