Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta Program BPUM 2021, Buka eform.bri.co.id/bpum Masukkan Nomor KTP

- 25 April 2021, 20:34 WIB
BLT BPUM UMKM kembali dibagikan di tahun 2021
BLT BPUM UMKM kembali dibagikan di tahun 2021 /Instagram Bank Indonesia

SEMARANGKU – Berikut cara cek penerima BLT UMKM Rp1,2 juta program BPUM 2021, buruan buka eform.bri.co.id/bpum lalu masukkan nomor KTP.

Bantuan langsung tunai BLT UMKM yang merupakan program BPUM kembali dicairkan pada tahun 2021 dengan perbedaan jumlah bantuan yang diterima.

BLT UMKM pada tahun 2020 dibagikan dalam jumlah Rp2,4 juta per penerima tetapi pada tahun ini besaran bantuan untuk program BPUM ini berubah menjadi Rp1,2 juta per penerima.

Baca Juga: Pendeta Gereja Bethesda di Bioga Papua Sayangkan Kekacauan di Tahun 2021 Hingga Banyak yang Turun Gunung

“Memang ini kami usulkan di awal untuk 24 juta penerima, tapi budget yang disediakan budget tahun lalu. Presiden arahkan pada kami bantuan Rp1,2 juta,” kata Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki, dikutip SemarangKu dari Antara News.

Pada tahun 2021, BPUM akan kembali disalurkan pada 9,8 juta pelaku UMKM dengan besaran Rp1,2 juta per penerima.

Jumlah tersebut akan bertambah sebesar 3 juta penerima dalam waktu dekat sehingga totalnya menjadi 12,8 juta penerima.

Baca Juga: Presiden Jokowi Ajak Masyarakat Panjatkan Doa dan Harapan Terbaik Bagi 53 Awak Kapal KRI Nanggala-402

Syarat yang harus dipenuhi agar pelaku UMKM bisa mendapatkan tambahan modal ini tertuang dalam Peraturan Menteri Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah Republik Indonesia nomor 6 tahun 2020. Berikut persyaratannya:

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x