Cek Fakta, Viral Beredar Promo Pre Order Vaksin COVID-19, Apa Benar?

- 13 Desember 2020, 12:53 WIB
Ilustrasi Vaksin Covid 19.
Ilustrasi Vaksin Covid 19. /pixabay/Liz Masoner

Baca Juga: Alasan Jumlah Partisipasi Pilkada Jateng 2020 Meningkat Meski di Tengah Covid-19

PT Bio Farma (Persero) menyatakan saat ini pemerintah masih menyelesaikan skema pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 baik untuk kebutuhan program bantuan pemerintah maupun kebutuhan mandiri.

Karena masih menyelesaikan skema pengembangan layanan vaksin COVID-19 secara mandiri maka saat ini layanan pre order belum bisa dilakukan.

Langkah selanjutnya yang mesti dilakukan adalah pelaksanaan vaksinasinya sendiri tetap menunggu izin penggunaan dari Badan POM.

Baca Juga: Habib Rizieq Hanya Ditahan 20 Hari, Polisi Beberkan Alasan Penahanan

Baca Juga: Pilkada Serentak 2020 Belum Berakhir, Ini Tahapan Lanjutan Usai Penghitungan Suara

Kedatangan Vaksin COVID-19 tahap pertama sejumlah 1.2 juta dosis dari Sinovac pada 6 Desember 2020 yang lalu, telah menarik perhatian masyarakat banyak.

Saat ini, selagi proses evaluasi izin penggunaan dari Badan POM berjalan, pemerintah sedang mempersiapkan pelaksanaan Vaksinasi COVID-19.

Mengenai penyediaan layanan Vaksinasi COVID-19 seperti Rumah Sakit Klinik dan Fasilitas Kesehatan lainnya, lanjut Bambang, masih dilakukan proses pendaftaran dan verifikasi, untuk jalur mandiri, melalui asosiasi-asosiasi resmi.

Baca Juga: Iran Ngamuk saat Erdogan Bacakan Puisi Ini, Menlu Iran: Apakah Presiden Turki Sadar?

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah