Kuota Internet Gratis Kemdikbud November Cair Minggu Depan, Ternyata Segini Jumlah Kuotanya

- 17 November 2020, 07:20 WIB
Kuota internet gratis Kemdikbud bulan November.
Kuota internet gratis Kemdikbud bulan November. /Tangkap Layar Web By U/

SEMARANGKU – Bantuan kuota internet gratis Kemdikbud bulan November cair minggu depan, ternyata berikut jumlah kuota yang akan dibagi.

Kuota internet gratis Kemdikbud akan kembali dicairkan bulan ini, sesuai janji pemerintah yang akan mencairkan bantuan ini dari September hingga Desember tahun ini.

Bantuan kuota internet gratis Kemdikbud November ini akan memiliki perbedaan, apa saja? Simak informasi selengkapnya di sini.

Baca Juga: Hanya Memakai Sarung Ganjar Pranowo Temui Perwakilan Buruh untuk Bahas dan Diskusi Soal UMK Jateng

Baca Juga: Habib Rizieq Bakal Diciduk? Presiden Jokowi Sudah Perintahkan Panglima TNI dan Kapolri Lakukan Ini

Berdasarkan petunjuk teknis atau juknis terkait pemberian bantuan kuota internet, kuota yang diterima oleh penerima bantuan terdiri dari dua jenis, yaitu kuota belajar dan kuota umum.

Kuota belajar yaitu kuota yang hanya dapat digunakan untuk mengakses laman dan aplikasi pembelajaran, dengan daftar yang tercantum pada https://kuota-belajar.kemdikbud.go.id.

Kuota umum merupakan kuota yang dapat digunakan untuk mengakses seluruh aplikasi dan laman internet pada umumnya.

Baca Juga: Khusus Pelaku UMKM! Dapatkan Diskon Listrik PLN November dengan Cara Hubungi 9 Layanan Berikut

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x