Sistem Operasi HarmonyOS Huawei Resmi Diumumkan Jadi Open Source Siap Saingi Android

- 15 September 2020, 14:15 WIB
Sistem Operasi HarmonyOS Huawei Siap Saingi Android
Sistem Operasi HarmonyOS Huawei Siap Saingi Android /xda-developers.com

Baca Juga: HP Pavilion Gaming 15 2020-DK1064TX Spesifikasi, Laptop Gaming Murah dengan Prosesor Core i5

Untuk peningkatan berikutnya dilaporkan pada bulan April 2021 sistem operasi tersebut akan mendapatkan pembaharuan yang dapat disandingkan dengan perangkat berkapasitas 128MB-4GB dan pada Oktober 2021, HarmonyOS akan dibuka untuk perangkat di atas 4GB.

Sementara untuk perangkat mobile selular system operasi tersebut akan tersedia untuk pengembang China pada akhir tahun 2020 terlebih dahulu.

HarmonyOS nantinya juga akan tersedia sebagai pembaruan pada UX Huawei yaitu EMUI 11. HarmonyOS 2.0 akan juga dapat memperoleh akses ke emulator, paket SDK, dan alat IDE.

Baca Juga: Galaxy S20 Fan Edition Resmi Akan Rilis Bulan Ini, Catat Tanggalnya!

Baca Juga: Komparasi Realme 7 vs Poco M2 Pro, Perang Harga 3 Jutaan, Bagusan Mana, Cek Harga dan Spesifikasi

HarmonyOS 2.0 juga akan membawa peningkatan komprehensif pada kemampuan yang terdistribusi, termasuk perangkat lunak, manajemen data, dan keamanan.

Huawei juga memperkenalkan kerangka kerja UX adaptif yang memungkinkan pengembang menjangkau puluhan juta perangkat dan pengguna baru dengan cepat.

Nantinya dengan berbasis teknologi distribusi di HarmonyOS, EMUI akan memungkinkan perangkat untuk berinteraksi dengan perangkat IoT berbasis HarmonyOS.

Baca Juga: Sistem Operasi HarmonyOS 2.0 pada Ponsel Huawei Akan Segera Hadir Pada Tahun 2021

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: The Verge


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah