Realme C2, Kelebihan dan Kekurangan dari Segmen Menengah, Harga 1 Jutaan Dapat Fitur Menarik

- 7 September 2020, 21:00 WIB
Realme C2, Kelebihan dan kekurangan dari ponsel 1 jutaan
Realme C2, Kelebihan dan kekurangan dari ponsel 1 jutaan / nasilemaktech.com

Baca Juga: Komparasi Samsung Galaxy Z Fold 2 vs Samsung Galaxy Fold, Harga dan Spesifikasi, Lengkap

Baca Juga: Samsung Galaxy M31 vs Samsung Galaxy M31s Harga dan Spesifikasi, Ini Perbandingan Lengkapnya !

2. Layar

Panel layar dari Realme C2 ini ternyata juga terlihat cukup dinamis dengan luas layar 6,1 inci dengan tampilan notch sebesar tetesan air yang membuatnya tidak terlalu menonjol. Sedangkan resolusi dari layarnya sendiri adalah 1520 × 720 piksel dengan aspek rasio 19,5: 9.

Dengan begitu ponsel ini dapat menghasilkan kerapatan piksel standar hingga 282 ppi, cukup halus untuk ponsel kelas menengah ke bawah.

Layar ini juga sudah dilindungi dengan proteksi Corning Gorilla Glass 3 untuk menahan benturan dan goresan. Dan Ini adalah salah satu nilai tambah bagi Realme C2 jika dilihat dari harganya yang cukup terjangkau.

Baca Juga: Spesifikasi Xiaomi Poco X3 Terungkap, Ada Fitur NFC, Peluncuran pada 7 September

Baca Juga: Xiaomi Mi Note 10 vs Redmi Note 8 Pro Perbandingan Harga dan Spesifikasi, Ini Beda Keduanya

3. Kamera

Dari segi kamera, Realme C2 sudah mengusung kamera belakang ganda yang masing-masing memiliki resolusi 13 MP pada kamera utama dengan bukaan f/2.2, dan 2 MP kamera sekunder bukaan f/2.4. Kedua kamera tersebut juga sudah dilengkapi dengan fitur HDR dan panorama.

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: realme.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x