Apple dan Google Membuat Aplikasi Pelacak Covid-19, Simak Penjelasan Lengkapnya!

- 7 September 2020, 19:44 WIB
Apple dan Google Membuat Aplikasi Pelacak Covid-19, Simak Penjelasan Lengkapnya!
Apple dan Google Membuat Aplikasi Pelacak Covid-19, Simak Penjelasan Lengkapnya! /9to5Google.com/

SEMARANGKU – Apple dan Google berinovasi membuat alat pelacak kontak Covid-19 berbasis aplikasi Android dan IOS, untuk mengurangi penyebaran virus di dunia

Sejak saat ini pandemi yang melanda dunia yang sempat membuat kekacauan dari segala lini di dunia masih belum ditemukan solusi untuk mengatasinya

Untuk mengatasi hal tersebut, dua perusahaan komunikasi raksasa, Apple bekerja sama dengan Google berinovasi untuk membuat sebuah sistem berbasis aplikasi Android dan iOS yang dapat melacak persebaran virus Covid-19.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Harga HP 1 Jutaan 2020, Harga dan Spesifikasi

Baca Juga: Publik Minta Keadilan untuk Melisa, ARMY Turki, Fans Suga BTS, Butuh 75 Ribu Petisi, Ramaikan!

Inovasi pelacak yang berbass aplikasi, besutan dua perusahaan besar tersebut akan membuat Android dan iOS memiliki kemampuan melacak ponsel lain melalui Bluetooth.

Dilansir Semarangku dari 9toGoogle, aplikasi yang bernama Exposure Notification Express ini akan mengirim notifikasi ke ponsel pengguna yang berisiko terkena Covid-19.

Cara kerja aplikasi tersebut adalah meberikan jarak dan waktu antara pengguna yang satu dengan pengguna yang lain, untuk menginformasikan para pengguna saat mereka saling berdekatan dengan pasien pengidap Covid-19.

Baca Juga: Makna Filosofis Tri Dharma Perguruan Tinggi Bagi Mahasiswa dan Dosen

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: 9to5Google


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x