Oppo Reno 3 vs Oppo Reno 4, Perbedaan Spesifikasi dan Harga Versi Indonesia

- 2 September 2020, 19:36 WIB
Oppo Reno 3 vs Oppo Reno 4, Perbedaan Spesifikasi dan Harga Versi Indonesia
Oppo Reno 3 vs Oppo Reno 4, Perbedaan Spesifikasi dan Harga Versi Indonesia /GSM Arena/

Oppo Reno 4 kini ditenagai oleh prosesor Snapdragon 720G. Sedangkan di pasar Tiongkok, Oppo Reno 3 hadir dengan chipset Snapdragon 765G.

Menurut Oppo, Snapdragon 765G sudah dibekali dengan kemampuan 5G sedangkan untuk pasar Indonesia sendiri masih belum tersedia jaringan 5G.

Oleh sebab itu, Vivo Reno 4 masih menggunakan prosesor Snapdragon 720G dengan kemampuan 4G. Sekaligus juga menjaga agar harga dari perangkat ini tidak terlalu tinggi.

Baca Juga: Jadwal Timnas U-19 Berubah, Shin Tae-Yong Tambah Intensitas Latihan Bagas Kaffa Cs

Baca Juga: Tentara India Tewas Saat Bentrok dengan Militer Tiongkok di Wilayah Perbatasan

Sementara untuk Oppo Reno 3 masih menggunakan prosesor kelas menengah dari MediaTek yakni prosesor Helio P90.

Untuk kapasitas storage, Oppo Reno 4 versi Indonesia sudah hadir dengan kapasitas RAM dan ROM sebesar, ROM 128 GB dan RAM 8 GB.

Sedangkan pada Oppo Reno 3 juga menawarkan satu varian RAM dan ROM sebesar 128 GB dengan RAM 8 GB.

Jika dirasa kapasitas tersebut masih kurang besar, pengguna ponsel Oppo ini masih dapat menambahkan kapasitas storage yang lebih besar lagi dengan adanya slot microSD yang dapat di up to hingga 256 GB. Namun sebaliknya bagi Oppo Reno 4 yang malah tidak mempunyai slot untuk microSD.

Baca Juga: BTS Rajai Billboard Hot 100, Pemerintah Korea Selatan Diminta Revisi UU Wamil, Begini Maksudnya

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: oppo.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah