Begini Cara Cek Kuota Internet Gratis Kemdikbud di Telkomsel, Kartu Khusus PJJ Tak Perlu Unreg!

- 25 November 2020, 13:01 WIB
Cara Cek Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud di Telkomsel
Cara Cek Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud di Telkomsel /Semarangku.com

SEMARANGKU – Begini cara cek kuota internet gratis di Telkomsel, kartu khusus yang digunakan untuk PJJ tak perlu unreg! Simak penjelasan berikut.

Perlu diketahui sebelumnya bahwa masa aktif kuota internet gratis dari Kemendikbud yang cair pada bulan November berbeda dari yang sebelumnya, dari semula 30 hari menjadi 75 hari terhitung sejak kuota internet gratis dari Kemendikbud masuk ke kartu Telkomsel.

Perpanjangan masa aktif kuota internet gratis dari Kemendikbud tersebut dikarenakan dibulan Desember tidak ada penyaluran kuota internet gratis dari Kemendikbud.

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Kemendikbud November Sudah Cair! Ini Cara Cek Kuotanya di Telkomsel-Tri

Baca Juga: Jadwal Bola Siaran TV Malam Ini Liga Champions Live SCTV: Olympiakos vs Man City, Inter vs Madrid

Dengan kata lain kuota internet gratis dari Kemendikbud yang seharusnya diberikan dua kali dirangkap menjadi sekali dengan penambahan masa aktif.

Berikut pemberian kuota internet gratis dari Kemendikbud kepada para penerima sesuai dengan jenjang masing-masing!

PAUD, mendapatkan kuota gratis sebesar 20 GB/bulan dengan kuota utama sebesar 5 GB/bulan dan kuota belajar sebesar 15 GB/bulan.

Baca Juga: Peringati Hari Guru Nasional, Telkomsel Beri Hadiah Rp500 Ribu Gratis, Ini Cara Dapatnya!

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x