Perluas Sektor Pendidikan, Udinus Semarang Teken MoU dengan India

- 21 Juni 2021, 18:41 WIB
Penandatanganan MoU secara virtual kerjasama Udinus Semarang dengan Rotary Club dan IIEBM-Indus Business School India, Senin 21 Juni 2021.
Penandatanganan MoU secara virtual kerjasama Udinus Semarang dengan Rotary Club dan IIEBM-Indus Business School India, Senin 21 Juni 2021. /Udinus Semarang/

“Dengan kerjasama ini diharapkan mahasiswa dari masing-masing universitas mampu meningkatkan skill dan menggali potensi mereka dalam memberikan inovasi baik secara lokal maupun global,” paparnya.

Sejalan dengan pemaparan Dr. Pulung Nurtantio Andono S.T, M.Kom, Dr. Poonam Nikam menyampaikan, saat ini mahasiswa menjadi generasi yang akan memberikan banyak perubahan bagi dunia.

Baca Juga: Rutin Cetak Pengusaha Muda, Udinus Semarang dapat Predikat Kampus Entrepreneur

Sehingga pemahaman terhadap berbagai bidang perlu dilakukan, dengan kerjasama tersebut menjadi satu langkah bagi Udinus dan IIEBM dalam menciptakan kolaborasi profesional secara global.

Melalui kerjasama tersebut, saat ini telah terdapat 8 mahasiswa Udinus yang melakukan internship di beberapa perusahaan di India dan 14 mahasiswa IIEBM yang melakukan internship di TVKU Semarang.

Kerjasama tersebut diharapkan mampu mendorong mahasiswa dari kedua universitas agar mampu memberikan performanya dalam sektor pendidikan, teknologi hingga industri di kancah Internasional. ***

Halaman:

Editor: Mahendra Smg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah