Sespimmen Lemdiklat Polri Dikreg ke 61 Gelar Bakti Sosial Donor Darah di Wonosobo

- 21 April 2021, 05:45 WIB
Sespimmen Lemdiklat Polri Dikreg ke 61 Gelar Bakti Sosial Donor Darah
Sespimmen Lemdiklat Polri Dikreg ke 61 Gelar Bakti Sosial Donor Darah /Dok Humas Polda Jateng

"Mengingat banyak manfaat baik melalui Bakti Sosial Donor Darah ini, salah satunya menjaga kesehatan jantung dan membuat darah mengalir lebih lancar," ungkapnya.

Dia juga menambahkan, disaat pandemi Covid 19 seperti ini, tentunya banyak pasien yang membutuhkan darah dari PMI. Selain itu juga, donor darah membuat tubuh menjadi sehat.

"Untuk itu, mari kita donorkan darah kita, untuk disalurkan kepada mereka yang membutuhkan, jadi tidak ada imun tubuh kita menurun setelah donor darah ini, malah kita menjadi sehat," pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah