Ganjar Pranowo : 140 Sekolah Jawa Tengah Uji Coba Belajar Tatap Muka 5 April Mendatang, Cek Sekolahmu Di sini!

- 22 Maret 2021, 16:02 WIB
Ganjar Pranowo saat dimintai keterangan soal 140 Sekolah Jawa Tengah Uji Coba Belajar Tatap Muka 5 April Mendatang
Ganjar Pranowo saat dimintai keterangan soal 140 Sekolah Jawa Tengah Uji Coba Belajar Tatap Muka 5 April Mendatang /Dok. Humas Prov Jateng/

SEMARANGKU - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan akan melakukan uji coba belajar tatap muka tanggal 5 April mendatang.

Dalam uji coba ini, Ganjar Pranowo menyebutkan sebanyak 140 sekolah di Jawa Tengah akan melaksanakan uji coba belajar tatap muka selama pandemi.

 

Ganjar Pranowo mencatat ada beberapa sekolah seperti 35 SMP, 35 SMA, 35 SMK dan 35 MA yang ada di Jawa Tengah dalam keikutsertaan uji coba belajar tatap muka mendatang.

Sementara, belum mengkategorikan tingkatan sekolah rendah seperti PAUD, TK, SD di Jawa Tengah dalam uji coba ini.

Baca Juga: Temukan Harga Termurah di Shopee Murah Lebay Promonya Gak Kaleng-kaleng!

Baca Juga: Respon Pemuda Masjid Saat Diajak Kapolri Listyo Sigit Lawan Radikalisme dan Intoleransi Pasca Pilpres-Pilkada

Baca Juga: 174 Siswa SMK Pelita Bangsa Sragen Nunggak Bayar Ijazah, Ganjar Pranowo : Ijazah Gratis!

Nantinya, dalam masa uji coba belajar tatap muka tahap pertama ini akan dimulai 5-16 April 2021.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x