Tembus 1.000 km Sekali Isi Baterai, Hyundai KONA Electric Optimis jadi SUV yang Efisien

- 18 Agustus 2020, 16:31 WIB
Hyundai KONA Electric/Hyundai.com/
Hyundai KONA Electric/Hyundai.com/ /

Baca Juga: Bank Indonesia Kepulauan Riau Mulai Mendistribusikan 9000 Lembar Pecahan Rp.75.000

Kecepatan rata-rata yang digunakan pada sesi uji ini antara 29 dan 31 km / jam. Hal ini harus dilalui dalam kondisi lalu lintas dalam kota yang khas, termasuk jam sibuk dan perubahan lampu lalu lintas, serta di zona 30 km/jam di kawasan pemukiman.

Melalui pengujian ini, membuktikan bahwa KONA Electric berpotensinya sebagai SUV gaya hidup yang efisien dan ramah lingkungan.

Hyundai Kona Electric sudah terjual mencapai 103.719 unit per 30 Juni, sejak diluncurkan pada Maret 2018.  ***

Halaman:

Editor: Nirnugroho Talwenggosunu

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x