Pemain Esports Mengasuransikan Tangan Kanannya Hingga 12 Miliar.

- 11 Agustus 2020, 19:46 WIB
Ilustrasi Esports
Ilustrasi Esports /ALDI SULTAN/PRMN/

SEMARANGKU - Organisasi eSports asal Korea Selatan, T1, telah mengumumkan menjalin kemitraan baru dengan sebuah perusahaan keuangan Hana Bank. Tak heran jika ada seorang atlit Esports yang mengasuransikan tangan kanannya hingga 12 Miliar.

T1 Sebagai Organisasi Esports nomor satu di Korea Selatan, T1 sudah meraih banyak sponsor lintas gaming. Seperti Nike, BMW, dan lain-lain. Sejak tahun 2007, memang eSports di Korea Selatan cukup maju.

Hal ini karena andil dari pemerintah dan antusias yang cukup baik, apalagi di game League of Legends dan Starcraft.

Baca Juga: Temuan Virus Tick Borne yang Dapat Menular Antar Manusia

Baca Juga: Ternyata Para Pemain PSIS Semarang Hanya Jalankan Program Latihan Mandiri Selama Dua Bulan

Pro Player di Korea Selatan dibayar dengan taksiran antara 20 Juta KRW atau setara dengan 246 Ratus Juta Rupiah hal ini sama dengan Atlet Olahraga di Korea Selatan.

Atlet eSports asal Korea Selatan, Lee Sang-hyeok yang lebih dikenal dengan nama Faker di dunia eSports.

Faker adalah tangan kanan yang mewakili Organisasi Esport

Dilansir dari laman Oneesports, Lee Sang-hyeok Faker merupakan atlet T1 yang fokus pada game League of Legends dan dianggap sebagai dewa, karena performa luar biasanya dalam beberapa tahun terakhir.

Baca Juga: Hal Ini yang Membuat Jurgen Klopp Tertarik Datangkan Kostas Tsimikas ke Liverpool

Baca Juga: Tips Bikin YouTube dan Daftar Konten Apa Saja yang Paling Banyak Diminati Oleh Netizen

Bagi T1, Faker dan divisi League of Legends-nya merupakan aset terbesar di organisasi, divisi ini telah membuat organisasi memiliki begitu banyak prestasi, fan, dan juga sponsor.

Faker telah meraih juara pada World Championship 2015 dan 2016, serta final Worlds 2017

Karena T1 tak mau hal buruk terjadi pada Faker, Raksasa eSports Korea Selatan itu telah menandatangani kerjasama dengan Hana Bank untuk mengasuransikan tangan kanan pemain andalannya senilai Rp12 miliar.

Baca Juga: Cara Memutihkan Ketiak dengan Bahan Alami, Menggunakan Mentimun dan Lemon

Baca Juga: Inter Milan vs Bayer Leverkusen, Romelu Lukaku: Kami ini Tim!

Lee Sang-hyeok mengasuransikan tangan kanannya dengan nilai fantastis sebesar Rp12 miliar.

Gaji para atlet T1, termasuk Faker, juga dipastikan naik setelah Hana Bank juga menambah gaji tahunan atletnya dari 16 ribu dolar AS menjadi 50 ribu dolar AS. ***

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah