Temu Ganjar Pranowo di Semarang, Gading Marten Bicara Soal Dukungan

- 11 Januari 2022, 20:35 WIB
Gading Marten membicarakan soal dukungan saat bertamu di rumah dinas Gubernur Jateng Ganjar Pranowo di Semarang, Selasa 11 Januari 2022.
Gading Marten membicarakan soal dukungan saat bertamu di rumah dinas Gubernur Jateng Ganjar Pranowo di Semarang, Selasa 11 Januari 2022. /Dok Humas Pemprov Jateng/

SEMARANGKU – Gading Marten mendatangi rumah dinas Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo di Semarang, Selasa 11 Januari 2022.

Di sana, Gading Marten dan Ganjar Pranowo tampak seru membicarakan soal dukung-mendukung.

Dukungan itu terkait keikutsertaan West Bandits Solo yang diasuh Gading Marten.

Baca Juga: Jalani Kemoterapi Ke 4 Tengah Malam, Ari Lasso Mohon Doa dan Dukungan Semangat

Seperti diketahui, West Bandits Solo bakal mengikuti  kompetisi Indonesian Basketball League (IBL) 2022.

Tim yang sedang bersiap pindah hombase di Solo itu akan menjadi wakil Jawa Tengah di IBL 2022 bersama tim Satya Wacana.

“Saya bersama Norman Sebastian sebagai perwakilan dari West Bandits Combiphar Solo, tim basket yang akan berlaga di IBL 2022, bersama Choky Sitohang sebenarnya mau silaturahmi, minta doa, dan minta restunya karena ada dua perwakilan Jawa Tengah pada IBL 2022,” kata Gading usai ngobrol santai dan podcast bersama Ganjar Pranowo di Rumah Dinas Puri Gedeh.

Gading menjelaskan, kompetisi IBL 2022 akan dimulai dalam waktu dekat. IBL 2022 akan digelar dalam beberapa seri di beberapa kota termasuk di Solo.

Baca Juga: PBB Desak Internasional untuk Berikan Dukungan Keuangan ke Rakyat Afghanistan yang di Ambang Bencana

Halaman:

Editor: Mahendra Smg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x