Kemenpora Tarik Anggaran untuk PSSI, Begini Tanggapan CEO PSIS Semarang

- 15 Januari 2021, 12:16 WIB
CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi
CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi /Tim Media PSIS/

Baca Juga: Satpol PP Ungkap Jumlah Perolehan Denda dari PSBB DKI Jakarta, Menggiurkan!

“Kebetulan saya juga di Exco PSSI sehingga mengucapkan terima kasih karena dengan penarikan anggaran ini biar tidak ada masalah di kemudian hari,” imbuh politisi Partai Demokrat ini.

Tak hanya soal anggaran untuk PSSI, Yoyok Sukawi juga menambahkan bahwa Komisi X memberi acungan jempol kepada Kemenpora terkait realisasi daya serap di APBN Tahun Anggaran 2020.

“Acungan jempol untuk Pak Zainudin dan jajaran Kemenpora lainnya karena ada realisasi daya serap APBN TA 2020 sebesar 95,14 persen,” ucap Yoyok Sukawi.

Baca Juga: 7 Cara Dapatkan BST Rp300 Ribu dari Kemensos 2021, Siapkan NIK dan Login dtks.kemensos.go.id

Baca Juga: Kemensos Cairkan BLT Anak Sekolah Hingga Rp4,4 Juta, Cek Rinciannya Berikut Ini

“Ke depan Kemenpora juga harus mempertahankan opini WTP dari BPK atas realisasi APBN tahun anggaran 2020 dan tahun-tahun selanjutnya,” imbuhnya.

Untuk anggaran yang tertunda, Yoyok Sukawi juga mengatakan bahwa Komisi X DPR RI mendorong kepada Kemenpora untuk berkoordinasi dengan Kementerian Keuangan terkait usulan penggunaan anggaran yang tertunda dialihkan ke alokasi program kepemudaan dan olahraga lainnya. ***

Halaman:

Editor: Mahendra Smg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x