Sudah Pasang Set Top Box Tapi Channel TV Tiba-Tiba Hilang? Pakai Cara Ini Agar Channel TV Kembali Muncul

- 24 Februari 2023, 19:51 WIB
Sudah Pasang Set Top Box Tapi Channel TV Tiba-Tiba Hilang? Pakai Cara Ini Agar Channel TV Kembali Muncul
Sudah Pasang Set Top Box Tapi Channel TV Tiba-Tiba Hilang? Pakai Cara Ini Agar Channel TV Kembali Muncul /

SEMARANGKU - Ketika memasang Set Top Box (STB), ada kemungkinan channel TV tiba-tiba hilang.

Hal ini memang wajar terjadi sehingga Anda tak perlu panik, cukup lakukan beberapa cara mudah menggunakan remote Set Top Box (STB).

Sebagai informasi, penggunakan Set Top Box (STB) memang membuat sinyal menjadi sensitif.

Sehingga tak heran jika Anda menggeser kabel Set Top Box (STB) sedikit saja maka channel TV akan berubah.

Teknologi ini yang membantu pengguna Set Top Box (STB) mendapatkan siaran TV yang jernih.

Tetapi juga menimbulkan efek samping yakni hilangnya beberapa channel TV seperti SCTV, RCTI, Indosiar dan lainnya.

Baca Juga: 15 Rekomendasi Set Top Box Harga Terjangkau yang Telah Bersertifikat Kominfo: Mulai Rp100 Ribuan

Namun jangan khawatir, cukup menggunakan langkah ini kamu bisa menemukan kembali channel TV mu yang hilang.

Simak hingga akhir supaya kamu bisa kembali menikmati siaran TV dari berbagai channel baik dari SCTV, RCTI, Indosiar maupun yang lainnya.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x