6 Cara Salah Mengerem Motor Matic yang masih Jadi Kebiasaan, Wajib Dihindari karena Berbahaya

- 20 April 2023, 11:59 WIB
6 Cara Salah Mengerem Motor Matic yang masih Jadi Kebiasaan, Wajib Dihindari karena Berbahaya
6 Cara Salah Mengerem Motor Matic yang masih Jadi Kebiasaan, Wajib Dihindari karena Berbahaya /

Menggunakan satu tuas untuk mengerem motor matic merupakan kekeliruan yang harus dihindari. Saat hanya memakai satu rem baik depan atau belakang, laju kendaraan akan sulit dikontrol dan membuat kampas rem itu sendiri cepat aus.

Tidak pakai rem depan

Pengemudi jenis motor matic masih banyak yang menganggap bahwa penggunaan rem depan punya dampak membahayakan karena mengakibatkan roda depan terkunci.

Sebaliknya, rem depan justru dapat memberikan pengaruh lebih besar dalam memperlambat laju kendaraan. Agar posisi motor tetap stabil saat mengerem, aturlah penggunaan rem depan secara perlahan jangan menariknya dengan tiba-tiba.

Tidak merawat rem

Kondisi komponen rem harus selalu diperhatikan dan dirawat secara baik. Jika pengguna skutik masih abai terhadap hal ini, maka kondisi rem aus atau rusak tidak bisa tertangani tepat waktu.

Rusaknya sistem pengereman mengakibatkan seseorang kurang nyaman hingga sulit untuk mengendalikan kecepatan motor.

Tidak memperhatikan kondisi jalan

Optimalnya pengereman pada skutik juga dipengaruhi oleh keadaan jalan yang sedang dilewati. Dengan demikian, pastikan selalu mengamati kondisi jalan serta menghindari pengereman mendadak pada jalanan rusak.

Mengosongkan gas

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah