Tempat-tempat Misterius yang Simpan Banyak Misteri, Salah Satunya Bukti Kebaredaan Alien

- 29 Januari 2022, 07:40 WIB
Tempat-tempat Misterius yang Simpan Banyak Misteri, Salah Satunya Bukti Kebaredaan Alien
Tempat-tempat Misterius yang Simpan Banyak Misteri, Salah Satunya Bukti Kebaredaan Alien /Twitter @NerdyDown

SEMARANGKU - Ada beberapa tempat misterius yang di dalamnya menyimpan banyak rahasia. 

Di dunia ini, beberapa tempat misterius tersebut bahkan tidak boleh dimasuki oleh banyak orang.

Salah satu tempat misterius adalah tempat yang konon menyimpan soal bukti keberadaan alien.

Baca Juga: Viral! Video Aksi Heroik Polisi Debt Collector Bawa Kabur Mobil Rampasan 

Dikutip Semarangku dari berbagai sumber, berikut adalah tempat misterius di dunia tersebut.

Perpustakaan Vatikan

Perpustakaan di vatikan merupakan salah satu dari tempat misterius di dunia.

Perpustakaan tersebut menjadi tempat arsip rahasia dan menjadi perpustakaan tertua.

Konon, perpustakaan ini hanya boleh dikunjungi oleh orang-orang suci di vatikan saja.

Konon pula, tempat misterius ini menyimpan bukti dari keberadaan alien serta kitab suci yang belum terungkap.

Baca Juga: Seorang Guru SD Negeri Jakarta Timur Terpapar Covid-19, Kegiatan PTM Langsung Ditutup Sementara 

Area 51

Area 51 sering disebut tempat misterius, karena manjadi pangkalan militer rahasia terbatas dari Pasukan AS.

Tempat ini berada di 83 Mil di Utara Nevada, selanjutnya daerah ini adalah tempat yang digunakan untuk pengembangan pesawat dan sistem senjata oleh Militer AS.

Tempat misterius ini diawasi setiap saat, untuk membatasi segala jenis gangguan asing.

Konon tempat misterius menjadi tempat di mana alien turun ke bumi.

Baca Juga: Viral! Lirik Lagu We Don’t Talk About Bruno OST Film Encanto yang Sukses Besar Tahun Ini

Pulau Surtsey

Pulau Surtsey di Islandia adalah Pulau Vulkanik, tersembunyi dari belahan dunia lainnya.

Tidak ada yang bisa mendapatkan akses ke tempat ini, hanya ilmuwan yang diperbolehkan.

Diyakini, Pulau Surtsey adalah laboratorium hidup, dimana para ilmuwan melakukan eksperimen untuk menganalisis interaksi antara hewan dan tumbuhan, tanpa campur tangan manusia.

Itulah beberapa tempat misterius di dunia yang tidka boleh dikunjungi sembarang orang.

Editor: Khansa Amirah Rasyida


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah