Makna Mitos Suara Tokek Berdasar Jumlah Hitungan Menurut Primbon Jawa, Tanda Hoki atau Petaka?

- 18 Januari 2022, 11:32 WIB
Makna Mitos Suara Tokek Berdasar Jumlah Hitungan Menurut Primbon Jawa, Tanda Hoki atau Petaka?
Makna Mitos Suara Tokek Berdasar Jumlah Hitungan Menurut Primbon Jawa, Tanda Hoki atau Petaka? /Pixabay/

- Bunyi tokek 5 kali atau Sanggih Suka atau maknanya bakal memperoleh kebahagiaan.

Baca Juga: 5 Mitos Makan Buah yang Masih Dipercaya, Kapan Waktu Terbaik Menyantapnya?

- Bunyi tokek 6 kali atau Sengkala Gering maknanya bakal datang musibah.

- Bunyi tokek 7 kali atau Nemu Ayu maknanya bakal memperoleh kebaikan.

- Bunyi tokek 8 kali atau Ala Gering maknanya bakal memperoleh terbarukan.

- Bunyi tokek 9 kali atau Sengsara Bara maknanya akan memperoleh penderitaan yang tak ada batasnya

- Bunyi tokek 10 kali atau Wiryaguna maknanya bakal jadi orang begitu bermanfaat.

- Bunyi tokek 11 kali atau Kirang Sekaya maknanya bakal kekurangan harta.

- Bunyi tokek 12 kali atau Meweh Kepanggih maknanya bakal berjumpa kesulitan.

- Bunyi tokek 13 kali atau Laba Bhukti maknanya bakal memperoleh keuntungan.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x