Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Harus Dipelajari Khususnya Oleh Mereka yang Sudah Jadi Ayah

- 6 April 2023, 11:45 WIB
Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Harus Dipelajari Khususnya Oleh Mereka yang Sudah Jadi Ayah./ Freepik
Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Harus Dipelajari Khususnya Oleh Mereka yang Sudah Jadi Ayah./ Freepik /

Baca Juga: Ini Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri, Istri, Anak Laki-laki dan Anak Perempuan: Latin dan Terjemahan

Nawaitu an ukhrija zakâtal fithri ‘an zaujatî fardhan lillâhi ta’âlâ
Artinya, “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

Berikut ini adalah Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki:
Nawaitu an ukhrija zakâtal fithri ‘an waladî (sebutkan nama) fardhan lillâhi ta’âlâ
Artinya, “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

Berikut ini adalah Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan:
Nawaitu an ukhrija zakâtal fithri ‘an bintî (sebutkan nama) fardhan lillâhi ta’âlâ
Artinya, “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

Itulah niat zakat fitrah untuk diri sendiri, istri, anak laki-laki dan anak perempuan. Semoga bisa dipahami dengan sebaik-baiknya.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x