Gus Baha : Mensifati Dunia Sebagai Ladang Akhirat, Bersyukur dengan Segala Kenikmatan yang Allah SWT Berikan

- 24 Maret 2023, 15:05 WIB
Gus Baha : Mensifati Dunia Sebagai Ladang Akhirat, Bersyukur dengan Segala Kenikmatan yang Allah SWT Berikan
Gus Baha : Mensifati Dunia Sebagai Ladang Akhirat, Bersyukur dengan Segala Kenikmatan yang Allah SWT Berikan /Berita Bantul/

"Dua rakaat fajar lebih baik daripada dunia seisinya."

Gus Baha menerangkan maknanya adalah di akhirat nanti, sujud dalam sholat kita selama di dunia akan lebih berharga, dibandingkan semua harta di dunia.

Baca Juga: Tentang Amal dan Surga, Gus Baha: Masuk Surga itu Karena Rahmat Allah, Bukan sebab Amal Ibadah Manusia

Gus Baha juga mengingatkan agar selalu mensyukuri nikmat Allah SWT selama di dunia, tidak bisa seseorang mengatakan, “Tidak apa-apa aku susah, sedih di dunia, yang penting senang di akhirat.”

Jika mensifati dunia dengan penuh kesedihan dan kesulitan berarti tidak ridho kepada Allah SWT. Selama ini diberi nikmat hidup, bisa makan, dapat rezeki berarti tidak bersyukur kepada Allah SWT.

Sehingga Gus Baha mengatakan penting bagi seorang muslim untuk mensifati dunia sebagai ladang akhirat, agar pandai bersyukur atas nikmat dari Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x