Apakah Lailatul Qadar Selalu Terjadi di Malam Ganjil Bulan Ramadhan? Simak Penjelasan dan Hadist Ini

- 24 April 2022, 19:45 WIB
Apakah Lailatul Qadar Selalu Terjadi di Malam Ganjil Bulan Ramadhan? Simak Penjelasan dan Hadist Ini
Apakah Lailatul Qadar Selalu Terjadi di Malam Ganjil Bulan Ramadhan? Simak Penjelasan dan Hadist Ini /Freepik

SEMARANGKU - Berikut ini hadist untuk menjawab pertanyaan apakah malam Lailatul Qadar selalu turun di malam ganjil bulan Ramadhan.

Tidak semua malam ganjil, tetapi malam Lailatul Wadar hanya turun di malam ganjil 10 hari terakhir bulan Ramadhan.

Di dalam hadist juga dijelaskan beberapa tanda turunnya malam Lailatul Qadar.

Untuk menyambut malam Lailatul Wadar, ada beberapa amalan yang bisa kita lakukan.

Baca Juga: Doa Bacaan Zakat Fitrah Lengkap untuk Perempuan, Ada Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Baca Juga: Lafal Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Malam Lailatul Qadar adalah malam dimana Al Quran pertama kali diturunkan melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW.

Pada malam Lailatul Qadar, seringkali digambarkan sebagai malam ketika para malaikat turun ke bumi dan membawa kedamaian, keberkahan, serta bimbingan sampai terbit fajar.

Itulah mengapa malam Lailatul Qadar sering digambarkan sebagai malam yang tenang.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah