Profil Biodata Shinzo Abe Mantan Perdana Menteri Jepang Yang Terkena Serangan Tembakan.

- 8 Juli 2022, 16:36 WIB
Profil Biodata Shinzo Abe Mantan Perdana Menteri Jepang Yang Terkena Serangan Tembakan.
Profil Biodata Shinzo Abe Mantan Perdana Menteri Jepang Yang Terkena Serangan Tembakan. /Reuters/Issei Kat/

SEMARANGKU - Berikut ini merupakan penjelasan profil biodata dari Shinzo Abe mantan Perdana Menteri Jepang. 

Shinzo Abe merupakan salah satu politisi kawakan berasal dari negara Jepang yang berhasil menduduki kursi kekuasaan di kabinet negara Jepang sebanyak dua kali.

Shinzo Abe menduduki kursi pertana sebaagi Perdana Menteri Jepang adalah pada masa jabatan 2006 hingg 2007. 

Sedangkan untuk kesempatan kedua yang ia peroleh untuk menduduki kursi Perdana Menteri Jepang adalah pada masa jabatan 2012 hingga 2020. 

Baca Juga: Spesifikasi HP Nokia Edge 2022 dan Harga Terbaru, Begini Penjelasannya!

Ia memutuskan mengundurkan diri pada 2020 karena memiliki masalah pada kesehatan. 

Selain itu Shinzo Abe dikabarkan didapuk sebagai Perdana Menteri Jepang paling lama kekuasaannya. 

Baru-baru ini, Shinzo Abe diduga mendapatkan serangan tembakan dari orang yang tak dikenal ketika dirinya sedang melangsungkan kampanye politik di Nara Jepang 8 Juli 2022. 

Jika Anda ingin tahu lebih dalam lagi tentang Shinzo Abe. 

Halaman:

Editor: Hendrik Nuryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x