Perang Rusia vs Ukraina Tak Kunjung Usai, Tekad Barat Mulai Tergerus, Zelenskyy Ngamuk dan Bilang Begini

- 11 Juni 2022, 18:17 WIB
Perang Rusia vs Ukraina Tak Kunjung Usai, Tekad Barat Mulai Tergerus, Zelenskyy Ngamuk dan Bilang Begini*/Reuters
Perang Rusia vs Ukraina Tak Kunjung Usai, Tekad Barat Mulai Tergerus, Zelenskyy Ngamuk dan Bilang Begini*/Reuters /

SEMARANGKU - Perang Rusia vs Ukraina yang tidak kunjung selesai membuat tekad barat mulai tergerus.

Perihal tekad Barat yang mulai tergerus karena perang Rusia di Ukraina tidak kunjung usai diungkapkan oleh para pejabat di Kiev.

Ketika perang Rusia vs Ukraina memasuki bulan keempat, para pejabat di Kiev telah menyatakan kekhawatiran bahwa ‘kelelahan perang’ dapat mengikis tekad Barat untuk membantu Ukraina.

Seperti kita ketahui bahwa Barat gencar memberikan bantuan ke Ukraina, namun pejabat di Kiev mulai khawatir tekad Barat terkikis karena perang Rusia yang belum menunjukkan tanda-tanda usai.

Baca Juga: Ukraina akan Lanjutkan Ekspor Gandum Jika Keamanannya Terpenuhi, Begini Komentar Menlu Rusia Sergey Lavrov

AS dan sekutunya telah memberikan miliaran dolar persenjataan ke Ukraina.

Eropa telah menampung jutaan orang yang terlantar akibat perang.

Perang Rusia vs Ukraina juga menunjukkan persatuan yang belum pernah terjadi sebelumnya di Eropa pasca-Perang Dunia-II dalam menjatuhkan sanksi kepada Presiden Vladimir Putin dan negaranya.

Para analis mengatakan bahwa Rusia dapat mengeksploitasi konflik yang berlarut-larut.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x