Cara Login bsu.kemnaker.go.id dan Cairkan BSU 2022 Rp600.000, Ini Daftar Sasaran Pekerja Yang Dapatkan Bantuan

- 12 September 2022, 15:56 WIB
Cara Login bsu.kemnaker.go.id dan Cairkan BSU 2022 Rp600.000, Ini Daftar Sasaran Pekerja Yang Dapatkan Bantuan
Cara Login bsu.kemnaker.go.id dan Cairkan BSU 2022 Rp600.000, Ini Daftar Sasaran Pekerja Yang Dapatkan Bantuan /iqbalnuril/pixabay/

Selain itu ada beberapa daftar pekerja penerima Bantuan Subsidi Upah atau BSU 2022 yang bisa dicek secara situs online bsu.kemnaker.go.id.

Agar makin mudah mengetahui daftar sasaran pekerja yang mendapatkan bantuan BSU, Anda bisa mengkuti beberapa langkah di bawah ini.

Baca Juga: Download Video CapCut Tanpa Watermark Cukup Salin Link dan KLIK Unduh Bisa Selesai Cepat Dengan Savefrom.net!
- Kunjungi situs bsu.kemnaker.go.id.

- Klik menu 'Pengecekan'.

- Klik link kemnaker.go.id.

- Login ke akun masing-masing atau klik 'Daftar Sekarang' jika belum membuat akun.

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP, nama lengkap dan nama ibu kandung.

- Isi lengkap semua data dan selesaikan pendaftaran akun.
- Aktivasi akun menggunakan kode OTP yang diterima lewat SMS ke nomor HP.

- Login ke akun yang telah dibuat.

- Lengkapi profil biodata diri, seperti foto profil, tentang Anda, serta status pernikahan dan tipe lokasi.

- Cek notifikasi yang muncul.

Setelah selesai proses login, nantinya pekerja akan mendapatkan notfikasi yang berisikan pemberitahuan terkait dengan status BSU 2022.

Jika pekerja menjadi salah satu penerima BSU, maka notifikasi tersebut akan memiliki tulisan  'kamu ditetapkan seabgai penerima BSU 2022'.

Lalu ketika dabna sudah dapat diambil, maka akan ada notifikasi dengan tulisan 'dana BSU 2022 kamu telah disalurkan!'.

Ketika notifikasi tersebut telah ada, maka pekerja dapat langsung mencairkan dana sebesar Rp600.000 melalui Bank Himbara atau bisa juga melalui PT. Pos Indonesia.***

 

Halaman:

Editor: Hendrik Nuryanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x