Cara Cek Saldo Bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar, Bisa Dilakukan Tanpa Aplikasi

- 16 Desember 2021, 19:27 WIB
Cara Cek Saldo Bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar, Bisa Dilakukan Tanpa Aplikasi
Cara Cek Saldo Bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar, Bisa Dilakukan Tanpa Aplikasi /Pip.kemendikbud.go.id/

SEMARANGKU - Saldo bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar bisa di cek menggunakan HP tanpa aplikasi.

Apakah bisa saldo bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar bisa dicek di laman pip.kemdikbud.go.id?

Link dan cara cek saldo bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar 2021 akan tersedia pada bagian akhir artikel.

Perlu diketahui bahwa saldo bantuan BLT PIP Program Indonesia Pintar 2021 yang diberikan pemerintah kepada penerima beragam.

 Baca Juga: Penuhi 3 Syarat Bantun BLT PIP Program Indonesia Pintar, Dapatkan Bantuan Uang Tunai dari PIP, Simak Caranya

Semua tergantung jenjang pendidikan yang sedang ditempuh oleh penerima dan jenjang umur.

Saldo akan di transfer pemerintah kepada penerima bantuan setiap satu tahun sekali, melalui rekening.

Namun, ini adalah program pertama jadi kebanyakan penerima belum memiliki rekening.

Oleh karena penerima diharapkan melakukan aktivasi rekening terlebih dahulu untuk melakukan pencairan melalui bank BRI dan BNI.

Baca Juga: Ini Syarat Lengkap dan Cara Daftar Kartu KIP, Agar Dapat BLT PIP Program Indonesia Pintar

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah