Kemensos Siapkan BST Bansos Rp7,08 Triliun dan Akan Bagikan Bantuan Sosial Rp200 Ribu Per Bulannya

- 22 Juli 2021, 20:15 WIB
Kemensos Siapkan BST Bansos Rp7,08 Triliun dan Akan Bagikan Bantuan Sosial Rp200 Ribu Per Bulannya
Kemensos Siapkan BST Bansos Rp7,08 Triliun dan Akan Bagikan Bantuan Sosial Rp200 Ribu Per Bulannya / Instagram @KemensosRI

Baca Juga: Info Terbaru Kemensos: BST Rp200 Ribu Tiap Bulan Dan Beras Bulog 10 Kg, Cair Juli 2021

“Mereka (penerima) ini sama sekali baru. Datanya dari pemerintah daerah. Bantuannya sebesar Rp200 ribu/KPM selama bulan Juli-Desember 2021,” ujar Risma.

Dana bantuan akan diberikan kepada keluarga terdampak pandemic dan miskin setiap bulannya selama bulan Juli hingga Desember 2021.

Melalui akun Instagram resmi Kemensos, diumumkan bahwa pada bulan Juli enam bantuan telah disalurkan.

“Untuk meringankan beban masyarakat miskin dan rentan yang terdampak pandemi, @kemensosri menyiapkan Rp7,08 triliun untuk bantuan tambahan yakni bantuan sosial Rp200.000/keluarga/bulan.

Penerima bantuan ini merupakan usulan dari Pemerintah Daerah di luar penerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH), Program Kartu Sembako, dan Bantuan Sosial Tunai (BST).

“Mereka (penerima) ini sama sekali baru. Datanya dari pemerintah daerah. Bantuannya sebesar Rp200 ribu/KPM selama bulan Juli-Desember 2021,” kata #MensosRisma, Selasa (20/07).

Dengan demikian, Kementerian Sosial (Kemensos) pada bulan Juli menyalurkan enam bantuan untuk penanganan dampak pandemi salah satunya BST Bansos 200 ribu.” ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah