Info Terbaru Kemensos: BST Rp200 Ribu Tiap Bulan Dan Beras Bulog 10 Kg, Cair Juli 2021

- 22 Juli 2021, 09:15 WIB
Info Terbaru Kemensos:Program Perlindungan Sosial BST Rp200 Ribu Tiap Bulan Dan Beras Bulog 10 Kg, Cair Juli 2021
Info Terbaru Kemensos:Program Perlindungan Sosial BST Rp200 Ribu Tiap Bulan Dan Beras Bulog 10 Kg, Cair Juli 2021 /PIXABAY/EmAji.

SEMARANGKU - Program perlindungan sosial BST Rp200 ribu tiap bulan dan beras Bulog 10 kg, cair Juli 2021.

Bantuan BST Rp200 ribu dan beras bulog ini dicairkan guna membantu masyarakat di masa PPKM.

Simak informasi terkait BST Rp200 ribu dan bantuan beras bulog 10 kg di artikel ini

Baca Juga: Kemensos Cairkan BST Rp600 Ribu untuk 10 Juta KPM, Begini Cara Cek Uang Milikmu

Masyarakat dan usaha kecil menjadi lapisan paling rentan terdampak pandemi COVID-19, terlebih lagi disaat PPKM sedang berlangsung.

"Terdapat dua tambahan program baru yang semakin memperkuat bantalan perlindungan sosial bagi masyarakat, yaitu bantuan beras Bulog dan Kartu Sembako PPKM, " tulis Kemenkeu pada instagram resminya.

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah mengalokasikan anggaran Rp3,58 triliun untuk bantuan beras 10 kilogram dalam sekali penyaluran pada Juli 2021.

Bantuan beras 10 kilogram bagi 10 juta keluarga penerima BST dan 18,8 juta untuk keluarga penerima kartu sembako.

Baca Juga: Dirut PT. Pos Indonesia Sebut Bansos BST Rp600 Ribu Disalurkan Lebih Transparan, Cepat dan Akuntabel

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x