Tidak Semua Bisa Dapat Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021! Buruan Cek Penerimanya di Sini

- 11 Maret 2021, 07:04 WIB
Cara dapat kuota internet gratis dari Kemdikbud di tahun 2021
Cara dapat kuota internet gratis dari Kemdikbud di tahun 2021 /Tim Semarangku/Semarangku.com

3. Mahasiswa

· Terdaftar di aplikasi PDDikti, berstatus aktif dalam perkuliahan atau sedang double degree;

· Memiliki Kartu Rencana Studi pada semester berjalan; dan

· Memiliki nomor ponsel aktif.

Baca Juga: Nokia 5.4 Bersiap Hadir di  Indonesia, Sebelumnya Telah Hadir di Filipina

4. Dosen

· Terdaftar di aplikasi PDDikti dan berstatus aktif;

· Memiliki nomor registrasi (NIDN, NIDK, atau NUP); dan

· Memiliki nomor ponsel aktif.

Besaran kuota internet gratis dari Kemdikbud yang diberikan kepada masing-masing penerima pun berbeda-beda. Berikut besaran kuota internet gratis dari Kemdikbud yang akan diterima oleh penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud!

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah