CEK HP-mu! Kuota Internet Gratis Kemendikbud Cair Hari Ini, Ini Jumlah Bantuannya!

- 11 Maret 2021, 06:15 WIB
Bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud cair mulai hari ini Kamis, 11 Maret 2021
Bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud cair mulai hari ini Kamis, 11 Maret 2021 /Tim Semarangku/Semarangku.com

SEMARANGKU - Pemerintah memutuskan bantuan kuota internet gratis Kemendikbud akan disalurkan kepada pelajar dan tenaga pendidik.

Bantuan kuota internet gratis Kemendikbud dicairkan mulai hari ini, Kamis, 11 Maret 2021.

Pemberian bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud tersebut bertujuan untuk membantu meringankan beban pelajar dan tenaga pendidik yang masih menjalani PJJ.

Baca Juga: YES, Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 13 Sudah Dibuka! Segera Ikuti Pelatihan, Ini Informasi Lengkap

Baca Juga: Tembak Saya Sebagai Gantinya, Biarawati Melindungi Anak-Anak di Myanmar

Simak informasi rincian bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud

Mulai Maret 2021, bantuan kuota internet gratis kemendikbud mengalami perubahan kebijakan.

Kebijakan yang berubah yaitu besaran kuota dalam bantuan internet gratis Kemdikbud.

Mendikbud Nadiem Makarim menjelaskan bahwa bantuan kuota kini seluruhnya merupakan kuota umum, namun terdapat pembatasan akses bagi situs terblokir Kominfo ataupun yang lainnya seperti Twitter, Instagram dan Facebook.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah